Biologimerupakan ilmu yang luas yang mempelajari tentang kehidupan. Di dalam struktur biologi, organisasi kehidupan terdiri dari berbagai tingkatan dari yang terkecil hingga yang terbesar. Tingkatan ini dimulai dari tingkat molekul, organel, sel, jaringan, organ, sistem organ, organisme, populasi, komunitas, ekosistem, bioma, dan biosfer.
9azKf4. 209 359 28 86 485 316 206 488 210